Sunday, September 22, 2013

Belajar Dasar CSS

Halo semua, saya ingin membagikan kepada anda sebuah tutorial CSS yang sangat penting anda kuasai dalam pembuatan website yang dinamis dan cantik untuk dilihat. Seperti yang kita tahu, dalam mendesign website, kita amatlah membutuhkan Code CSS , tanpa CSS , Website yang kita buat seakan-akan tidak berwarna atau tidak berseni sama sekali. Jadi dapat kita simpulkan bahwa tutorial CSS kali ini sangatlah berguna bagi kita semua terutama bagi para pemula . Oke langsung saja .

Saturday, September 21, 2013

Belajar Dasar PHP

Mari Mengenal PHP
Tahukah Anda, PHP itu..... 
* Merupakan singkatan recursive dari PHP : Hypertext Prepocessor
* Pertama kali dibuat oleh Rasmus Lerdorf pada tahun 1994.
* Harus ditulis di antara tag :
<% dan %>
* Setiap satu statement (perintah) biasanya diakhiri dengan titik-koma (;)
CASE SENSITIVE untuk nama identifier yang dibuat oleh user (berupa variable, konstanta, fungsi dll), namun TIDAK CASE SENSITIVE untuk identifier built-in dari PHP. Jadi :
* $nama ≠ $Nama ≠ $NAMA
* hitungLuas() ≠ HitungLuas()
* echo = ECHO
* while = WHILE
Mudah dipelajari.
Say Hello to PHP

Monday, February 25, 2013

STMIK AMIKOM Yogyakarta


STMIK AMIKOM Yogyakarta merupakan salah satu kampus IT di Yogyakarta, yang punya jargon "Tempat Kuliah Orang Berdasi", sejak tahun 1998 iklan AMIKOM sering muncul di Televisi Swasta, sehingga cepat tersebar ke mana-mana,

Friday, February 22, 2013

$$ Captcha2cash (Ngetik Captcha Dapat Dollar)

 Hai sobat, di kesempatan ini saya mau share tentang salah satu program ketik-mengetik selain Megatypers yang telah kita bahas di pertemuan sebelumnya. Disini kita akan membahas tentang Captcha2cash. oke kita langsung baca aja :